TVTOGEL – Siapa yang tak kenal dengan Jip tangguh dari Daihatsu yaitu Taft? Mobil kelas pekerja yang terkenal sangat tangguh karena memiliki penggerak empat roda, tetapi juga keluar versi penggerak dua roda.
Daihatsu pertama kali memproduksinya antara era 1974 – 1984. Pertama kali hadir dengan kode mesin F10 yang masih punya bentuk kotak kecil tetapi terkenal sangat badak tenaganya.
Sampai sekarang pun masih banyak penggemarnya yang merestorasi jip tangguh ini. Alsannya bentuknya yang klasik dan juga tenaga badak tetapi sangat irit karena pakai mesin diesel 2.800 cc.
Tetapi, kali ini kita bukan akan mengupas tentang sejarah kariernya di pasar Tanah Air. Melainkan arti atau kepanjangan dari kata “TAFT”sendiri. Apakah ada yang tahu?
Sumber: temponews.co.id
Tidak ada komentar